Page 82 - Salam Cinta Quran - November 2023
P. 82

82    ∞












































                      Mencetak                                     Kajian diawali dengan sambutan dari Ketua
                                                                   panitia, Ketua PIKK Indonesia Power dan
                                                                   Pembina PIKK Pusat. Dilanjutkan dengan
                Generasi Islami                                    pembacaan ayat suci Al Quran, dan langsung

                                                                   masuk ke acara kajian bersama Ustaz Iwan
             yang Dirindukan Surga                                 Januar, Islamic Super Parent Inspirator.

                                                                   Ustaz Iwan mengawali kajian dengan
                                                                   menjelaskan betapa mulia peran seorang ibu
         P        Indonesia Power menggelar kajian bulanan.        perlu tahu bahwa generasi-generasi emas
                                                                   dalam mencetak generasi Islami. Kita semua
                  ada Rabu, 8 November 2023 Ibu-ibu PIKK PLN
                                                                   di masa lalu begitu banyak dibentuk oleh
                  Kajian ini berlangsung secara online, karena
                  peserta yang dihadirkan dari seluruh Indonesia.
                                                                   seperti Imam Asy-Syafi’I dan Imam Ahmad bin
                  Ada sekitar 160 lebih peserta yang memasuki      seorang ibu. Sebutlah ulama-ulama besar
        ruang zoom. Tema yang diangkat dalam kajian kali adalah    Hambal yang terbentuk oleh didikan seorang
        “Mencetak Generasi Islami yang Dirindukan Surga”. Kajian   ibu tanpa ayah, karena sudah wafat, ketika itu
        berlangsung dari pukul 09.00 WIB hingga menjelang dhuhur.   para Imam masih kecil. Disisi lain keberadaan
        Kajian berjalan hangat dan menarik, seluruh peserta tampak   pemuda generasi emas adalah tulang
        bersemangat hingga akhir acara.                            punggung masa depan umat.
   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87