Page 110 - https://report.cqfoundation.or.id/2022/12/
P. 110

110    ∞





































          IRSYAD TENGAH BERJUANG


          HADAPI GINJAL BOCOR


          P         ada 2017, tiba-tiba badan Irsyad bengkak-  Saat Irsyad perlu kontrol ke rumah sakit terkadang


                    bengkak setelah disunat. Lalu ia diperiksa
                                                              harus ditunda sampai orang tuanya mendapatkan
                    ke rumah sakit daerah dan dirujuk ke
                                                              belum tentu didapat setiap harinya. Karena kondisi
                    Rumah Sakit Hasan Sadikin Bandung.        uang dari penghasilannya sehari-hari yang itu pun
          Awalnya Irsyad di tes urin dan cek darah, hasilnya   Irsyad yang sangat memerlukan penanganan dokter,
          menunjukan bahwa irsyad mengidap sindrom nefrotik   orang tuanya memaksakan diri untuk meminjam uang.
          (ginjal bocor).
                                                              Belum lagi Irsyad mempunyai kakak yang saat ini
          Selama pengobatan Irsyad harus rutin meminum        masih SMA dan adiknya yang berusia 5 tahun. Selain
          obatnya, dan menjalani kemo sebanyak 7 kali. Irsyad   itu dan nenek kakek Irsyad yang sudah sangat tua juga
          juga dibiopsi (operasi kecil). Namun Irsyad sempat   menjadi tanggungan Bapak Tata.
          berhenti menjalani pengobatan selama 1 tahun karena
          terkendala biaya.                                   Karena kondisi ekonomi yang sangat memprihatinkan
                                                              di balik tanggungannya, orang tua Irsyad membuat
          Pak Tata merasa keberatan karena penghasilannya     surat keterangan tidak mampu untuk memudahkan
          tidak cukup untuk membayar biaya pengobatan Irsyad.   proses pengobatan Irsyad.
          Ibu Irsyad membantu untuk mencari penghasilan
          dengan jasa cuci gosok dari jam 8 sampai jam 12.    Melihat kondisinya itu dokter yang mendampingi
                                                              Irsyad menyarankannya untuk bergabung dengan
          Ketika Irsyad akan menjalani kontrol, Irsyad harus   Rumah Singgah Al Fatih (RSAF). Alhamdulillah
          menunggu jadwal dari dokter yang tidak menentu      mulai dari biaya pengobatan, nutrisi, tempat singgah
          sehingga membuat Irsyad dan bapaknya kembali ke     sementara dan
          daerah asalnya sampai jadwal yang ditentukan. Belum
          lagi untuk mengantri jadwal kemo bisa sampai 2 atau 3
          bulanan.
   105   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115