Page 98 - Demo
P. 98


                                    %u221e 98BERBAKTI UNTUK NEGERI lhamdulillah, pada Sabtu, 29 juni 2024, tim Do-Nation berkunjung ke Pondok Pesantren (Ponpes) diwilayah Gunung Bunder Pamijahan, serta menyalurkan paket sembako untuk santri dan guru Quran di APonpes Nurul Huda Aroyaniah.Ponpes Aroyaniah berdiri pada tahun 2013, didirikanoleh Ustaz Royani. Mendirikan Ponpes dikampungnya memang menjadi impiannya saat iamasih menjadi santri, meskipun serba keterbatasanmaterial dan biaya dan Ponpes hanya mampu berdiridengan seadanya dan alat yang terbatas. Walaupunhanya bisa berdiri bangunan kayu dan bambu itu punhasil jerih payah Ustaz Royani dan para santrinya.Santri Ponpes saat ini berjumlah 40 orang dan 15santrinya bermukim di ponpes tersebut. Sehariharinya santri belajar mengaji kitab dan Al Quran,dimulai pukul 05.00-07.00 WIB dan dilanjut siangnyapukul13.00-15;00 WIB, hingga malamnya pukul20.00-22.00 WIB.Paket Sembako Untuk Santri dan Guru Qurandi Ponpes Nurul Huda Aroyaniah
                                
   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101   102