Page 34 - Demo
P. 34


                                    %u221e 3480 Mushaf Quran Terjemahan Jepang,Dibagikan Kepada Mahasaiswa JepangAlhamdulillah, Al Quran terjemahan Jepang dibagikan untuk mahasiswa Jepang yang ingin belajarIslam dalam bentuk Study General (Seminar). Di bulan Juni kemarin, setidaknya 80 mushafterjemahan Jepang dibagikan kepada mahasiswa dari Meiji Gakuen University dan KMI Sendai City.Sugimoto Sensei menceritakan, bahwa masyarakat Jepang itu sangat suka membaca dan cerdas literasi.Setidaknya 5 warga Jepang mengucapkan syahadat setelah membaca habis Quran terjemahan Jepang iniberkali-kali. Masyaa Allah..!Semoga Allah menjadikan mereka istiqomah dan teguh dalam keimanan.Yuk, jadi jembatan hidayah bagi warga Jepang dengan wakaf Qur'an terjemahan Jepang!DAKWAH JEPANG
                                
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38