Page 56 - SALAM CQ APRIL 2024
P. 56

56  ∞

                                   Bagaimana Melakukan
            Penjernihan Air Melalui Penyaringan?




                                                               P          enjernihan  air  dapat  dilakukan

                                                                          dengan beberapa cara, antara lain
                                                                          dengan  penyaringan,  pemanasan,
                                                                          dan penambahan bahan pemutih.


                                                               . Para siswa kelas V SD Sekolah Alam An Naba
                                                               pada    Rabu,   20   Maret   2024,   akan
                                                               mempraktekkan salah satu cara penjernihan air,
                                                               yaitu dengan melakukan penyaringan.






      Siswa  kelas  V  berkegiatan  membuat  alat  penyaringan  air  sederhana  guna  membuat  air  lebih  jernih/layak  untuk
      digunakan. Mereka dibagi menjadi 2 kelompok. Terdiri dari kelompok 1 (ikhwan) dan kelompok 2 (akhwat)


      Masing-masing kelompok membuat alat penyaringan, kelompok pertama alat dengan bahan dan urutan lapisan
      sesuai panduan guru, sedangkan alat kedua sesuai kesepakatan dalam kelompok.

      Adapun  bahan-bahan  alat  penyaring  pertama  adalah  botol  mineral  plastik  ukuran  1,5  liter,  pasir  silica,  pasir
      malang, kerikil batu zeolit, tisu, kapas, dan air danau dan air kolam. Sedangkan alat yang dibutuhkan yaitu cutter,
      gunting dan gelas plastik,.








       Dukungan Sahabat untuk Pembangunan Kawasan Pendidikan Sekolah Alam An Naba (Sekolah Generasi
       Quran) dapat disalurkan melalui rekening:


                        777 419 644 1                                  133 00 184 32 732




      a.n. Yayasan Cinta Quran Global     |     Konfirmasi melalui WhatsApp: 0811 127 0099


      *Disclaimer:  Dana yang masuk akan disalurkan 70% untuk pembelian bahan bangunan dan 30% untuk biaya
                   perizinan dan operasional lainnya.
   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61