Page 67 - SALAM CQ MARET 2024
P. 67

67  ∞

                       Distribusikan Ratusan Paket Nasi Box
                                                     di 3 Lokasi

           P        ada Jumat pekan lalu, alhamdulillah Tim Do -


                    Nation  kita  telah  membagikan  350  nasi  box
                    ke tiga lokasi yang berbeda secara serentak


            yaitu:  Pesantren  Maskanul  Huffazh,  Yayasan  Amal
            Sholeh  Sejahtera  dan  Panti  Asuhan  dan  lembaga
            pendidikan  An-najiyah.  Tiga  lokasi  ini  terpilih,  karna  di
            dalamnya terdapat sahabat kita sesama para penjaga Al
            Quran.

            Alhamdulillah,  ketiga  pesantren  ini  termasuk  lembaga-
            lembaga  yang  turut  membantu  dan  memberikan  Mereka  dirawat  dan  didekatkan  dengan  Al  Quran.
            beasiswa kepada sahabat kita para penjaga Al Quran.  Namun sayangnya, tak sedikit diantara lembaga ini yang
            Ada  pesantren  yang  visinya  mencetak  para  calon  dai  kondisinya mungkin secara operasional butuh dukungan
            Quran,  ada  juga  lembaga  yang  turut  menyelamatkan  dari para sahabat sekalian.
            anak-anak yatim dan terlantar, dan lain sebagainya.

                                                                    Salurkan Fidyah


                                                                    untuk Anak Yatim Piatu
                                                            D          esa   Caringin,   Kecamatan   Caringin   -


                                                                       Kabupaten  Bogor.  Alhamdulillah  penyaluran
                                                                       dalam  bentuk  nasi  box  siap  saji  dengan
                                                                       jumlah 80 paket,
                                                            yang  sasarannya  pondok  tersebut  adalah  pondok  yatim
                                                            yang  jelas-jelas  berhak  untuk  menerimanya  alias  tepat
                                                            sasaran.
                                                            Pondok panti asuhan ini dihuni oleh anak anak yatim dan
                                                            yatim  piatu  dari  berbagai  daerah  bahkan  ada  yang  dari
                                                            Kalimantan,


             anak anak tersebut kebanyakan yang dibawa oleh dinas sosial, akan tetapi banyak juga yang saudaranya langsung
             mengantarkannya ke pondok tersebut. Sedangkan usia rata-rata yang tinggal di sana dari Tingkat sekolah SD dan
             SMP.
             Dalam pembekalan pendidikan yang diberikan kepada anak asuh ini adalah pendidikan formal seperti sekolah SD,
             SMP  dan  SMA,  sedangkan  non  formalnya  adalah  mendalami  kitab-kitab  kuning  karangan  para  ulama,  sehingga
             pendidikan yang diterima anak asuhnya bisa menggapai ilmu dunia dan akhirat.
   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72