Page 104 - Salam Cinta Quran - Akhir Tahun 2023
P. 104
104 ∞
Bagaimana sih, Mengelola Keuangan
Keluarga ala Islam?
B anyak orang beranggapan bahwa aspek tersebut: 1) Membuat dan meninjau
secara periodik prioritas keuangan. Keluarga.
manajemen keuangan keluarga
merupakan salah satu bidang yang rumit.
2) Mengelola pendapatan yang terbatas secara
Manajemen keuangan keluarga memang
membutuhkan pengetahuan dan kearifan bijak. 3) Menghitung kebutuhan proteksi serta
menginvestasikan dana dalam bentuk investasi yang
dalam menjalankannya. Hal tersebut diutarakan sesuai. 4) Menentukan sebuah rencana pensiun. 5)
Ustaz Iskandar Hasibuan, saat menjadi Narasumber Mempersiapkan dana pendidikan untuk anak-anak.
pada Kajian Perkantoran pekanan yang digelar 6) Belanja dengan bijak. 6) Mengajarkan anak-anak
Cinta Quran Foundation pada Jumat, 23 Desember mengenai keuangan.
2022, Pukul: 16.30 – 17.45 WIB, di Aula Pertemuan
PLN UP3 Bekasi, dihadiri 45 karyawan PLN dari Ustaz Iskandar Hasibuan juga menambahkan bahwa
Staff hingga Manager. Kajian ini mengangkat tema: harta dalam Islam merupakan amanah dan hak milik
“Mengelola Keuangan Keluarga Dalam Rangka seseorang. Kewenangan untuk menggunakannya
Syariah Islam”. terkait erat dengan adanya kemampuan
(kompetensi) dan kepantasan (integritas) dalam
“Persoalan manajemen keuangan keluarga ini, harus mengelola aset atau dalam istilah prinsip kehati-
nya menjadi prioritas keluarga, karena banyak sekali hatian perbankan (prudential principle). ”Prinsip
masalah timbul karena kurang bijaknya manajerial Islam mengajarkan bahwa sebaik-baik harta yang
keuangan keluarga dalam mengelola dan mengatur shalih (baik) adalah dikelola oleh orang yang
keuangannya,” tutur Ustaz Iskandar Hasibuan berkepribadian shalih (amanah dan profesional),”
pungkas nya.
Menurutnya sebagai seorang manajer keuangan
keluarga, ada beberapa aspek yang perlu ditangani,