Page 28 - Salam Cinta Quran - Juli 2023 - Low Res
P. 28
28 ∞
Tugas
Karya Ilmiah
Mahasantri
P ada Rabu, 5 Juli 2023. Salah satu aktivitas mahasantri angkatan pertama ialah menyelesaikan tugas
Karya Tulis Ilmiah (KTI). Kegiatan ini merupakan salah satu prosesi belajar para mahasantri. Setelah
para mahasantri menyelesaikan KTI nya, tindak lanjutnya (follow up) mereka akan masuk proses
persidangan, yang akan dilakukan oleh para dosen mereka.
Komputer yang mermerupakan wakaf dari para pewakif (donatur) ini digunakan secara bergantian oleh para
mahasantri, dikarenakan perangkatnya yang terbatas, baru tersedia 17 unit saja, namun alhamdulillah tepat di
hari itu tiba 3 unit perangkat komputer yang baru. Sedangkan untuk memenuhi kebutuhan komputer bagi para
mahasantri Ma’had Cinta Quran Center membutuhkan 14 unit lagi.
Unboxing
Komputer Baru
di Ma’had CQC
A lhamdulillah 3 unit wakaf perangkat
komputer telah hadir di Ma’had Cinta
Quran Center (CQC). Amanah wakaf
dari sahabat Cinta Quran tersebut, 2
diantaranya merupakan wakaf dari Ibu
Hertin Ratna Juwita.
Hadirnya komputer di Ma’had CQC ini sangat
membantu proses belajar para Mahasantri, terutama
saat ini dipakai untuk membuat karya tulis ilmiah.
Dengan demikian jumlah komputer untuk lab.
komputer ikhwan berjumlah 15 unit, adapun
kekurangannya berjumlah 14 unit lagi.