Page 47 - SALAM CINTAQURAN #Agustus2022
P. 47
EDISI JUNI 2022 | SAFAR 1444 H ∞ 47
Bermain Sambil
Melatih Otot Tangan
dan Kaki
Kegiatan motorik pekan ini adalah memindahkan air dengan spons, bermain ular-
ularan, dan bermain membawa kelereng dalam sendok dengan menggunakan mulut.
Semua aktivitas ini bertujuan untuk melatih koordinasi kekuatan dan kelenturan otot
tangan, jari jemari dan kaki.
Anak-anak sangat antusias dan bersemangat mengikutinya. Keceriaan terpancar dari
raut wajah mereka. Semoga mereka selalu semangat untuk berlatih!